20 Julai, 2011

MUSIBAH ... ada hikmahnya

Musibah dalam bahasa Arab memberi erti setiap urusan atau kejadian atau perkara buruk yang menimpa manusia. Imam Al Qurtubi menyatakan sebagai setiap perkara yang menyakiti dan membawa bencana kepada orang mukmin.

Tidaklah Allah swt. menciptakan peristiwa, atau kejadian sesuatu yang sia-sia. Manusia dianjurkan untuk merenung dan mengambil pelajaran dari berbagai macam peristiwa yang terjadi. Islam sangat mendorong umatnya untuk menggunakan potensi yang Allah swt. berikan kepadanya; penglihatan, pendengaran, hati, panca indra yang lain agar difungsikan untuk merenung hikmah dibalik peristiwa.

Katakanlah: “Berjalanlah di muka bumi, kemudian perhatikanlah bagaimana kesudahan orang-orang yang mendustakan itu.” QS. Al-An’am:11

Ayat yang seperti di atas sangatlah banyak dalam Al-Qur’an. Dengan reaksi yang beragam, tapi kesimpulannya adalah satu, menggunakan pemberian Allah untuk merenung dan mengambil pelajaran yang sangat berharga dari berbagai peristiwa bencana yang terjadi silih berganti ini.

Anda ada pengalaman seperti dalam gambar di atas?. Kongsi bersama pengalaman anda bersama pembaca dengan mencatat dalam ruangan ULASAN di bawah. Silakan.....

Tiada ulasan: